Modul 1.2 Nilai-nilai dan Peran Guru Penggerak, Paradigma dan Visi GP

Paket Modul 1 Paradigma dan Visi Guru Penggerak pada sub kedua atau 1.2 berisi tentang "Nilai-nilai dan Peran Guru Penggerak". Modul ini perlu dipahami karena merupakan materi pokok dalam Program Pendidikan Guru Penggerak atau PPGP. 


Program guru penggerak bertujuan untuk menyiapkan para pemimpin pendidikan di masa depan yang diharapkan mampu mendorong tumbuh dan berkembangnya siswa secara holistik, aktif, produktif dalam mengembangkan guru di sekitarnya untuk mengimplementasikan pembelajaran yang berpusat pada pesdik, serta menjadi panutan atau tauladan dan duta transformasi ekosistem pendidikan untuk mewujudkan profil pelajar pancasila.

Baca Juga : Contoh SK Tim Fasilitator Projek Profil/ P5 

Program Pendidikan Guru Penggerak (PPGP) dijalankan dengan prioritas pada kompetensi kepemimpinan pembelajaran yang mencangkup komunitas praktik, pembelajaran sosial dan emosional, pembelajaran berdiferensi yang sesuai perkembangan siswa, dan kompetensi lain dalam pengembangan diri dan sekolah.

Kompetensi tersebut diramu dan dituangkan dalam 3 PAKET MODUL, yaitu (1) Paradigma dan visi guru penggerak, (2) Praktek pembelajaran yang berpihak pada murid, (3) Pemimpin pembelajaran yang berpihak pada sekolah.

PPGP dilaksanakan selama 9 bulan yang terdiri dari kelas pelatihan daring, lokakarya, dan pendampingan.

Program pendidikan guru penggerak diramu dalam desain siklus MERRDEKA, yang diawali Mulai dari Diri, Eksplorasi Konsep, Ruang Kolaborasi, Refleksi Terbimbing, Demonstrasi Konstektual, Elaborasi Pemahaman, Koneksi Antarmateri, dan Aksi Nyata.

Dalam membantu PPGP perlu dipahami materi yang terdapat pada Modul Program Pendidikan Guru Penggerak.


Berikut Paket Modul 1 Paradigma dan Visi Guru Penggerak

- Modul 1.2 Nilai-nilai dan Peran Guru Penggerak ==>UNDUH DISINI


MODUL GURU PENGGERAK

Paket Modul 1. Paradigma dan Visi Guru Penggerak

- Modul 1.1 Refleksi Filosofi Pendidikan Nasional UNDUH DISINI

- Modul 1.2 Nilai-nilai dan Peran Guru Penggerak UNDUH DISINI

- Modul 1.3 Visi Guru Penggerak UNDUH DISINI

- Modul 1.4 Budaya Positif UNDUH DISINI

Paket Modul 2. Praktik Pembelajaran yang Berpihak pada Murid

- Modul 2.1 Pembelajaran Berdiferensiasi UNDUH DISINI

- Modul 2.2 Pembelajaran Sosial dan Emosional UNDUH DISINI

-Modul 2.3 Coaching UNDUH DISINI

Paket Modul 3. Pemimpin Pembelajaran dalam Pengembangan Sekolah 

Modul 3.1 Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai Kebajikan Pemimpin UNDUH DISINI

Modul 3.2 Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya UNDUH DISINI


Artikel Terkait:

Modul P5 Untuk Semua Fase

Contoh Modul P5 kelas 1 dan 2 (Fase-A) 

- Gaya Hidup Berkelanjutan "Sampah Plastik' unduh disini

Bhinneka Tunggal Ika unduh disini

- Kearifan Lokal "Kutanam Sayuranku" unduh disini

- Kearifan Lokal "makananku Budayaku" unduh disini

- Kewirausahaan "Sayurku" unduh disini

- Berekayasa dan berteknologi "Merancang Transportasi Masa Depan" unduh disini

Contoh Modul P5 kelas 3 dan 4 (Fase-B) 

1. Tema Gaya Hidup Berkelanjutan 

- Cerdas dan Literat UNDUH DISINI

- Kurangi Plastik Hidup Asyik unduh disini

- Sampah Plastik "Cerdik Mengolah dan Solusi" unduh disini


2. Tema Kearifan Lokal

- Asyiknya Berkebun Sayur unduh disini

- Budaya Sekolahku unduh disini   


3. Tema Kewirausahaan

- Anyaman Bambu unduh disini 

- Sawi Hidroponik unduh disini 

- Abon Lele unduh disini 

- Inovasi Olahan Belimbing unduh disini 

- Budidaya Tanaman Toga dan Sayur unduh disini    

- Teknologi E-Commerce unduh disini

- Sampah Pasar unduh disini

- Jamu Toga unduh disini


Contoh Modul P5 kelas 5 dan 6 (Fase-C) 

- Bhinneka Tunggal Ika "Keberagaman" unduh disini

- Kewirausahaan "Daur Ulang" unduh disini 

- Kewirausahaan "Sampah" unduh disini 

- Kearifan Lokal "Tutur Selaksa Kisah" unduh disini 

- Gaya Hidup Berkelanjutan "Pejuang Iklim" unduh disini 

- Berekayasa dan Teknologi Membangun NKRI "Internetku" unduh disini 


Contoh Modul P5 Fase D (untuk SMP)

- Modul Tema Gaya Hidup Berkelanjutan "Jejak Karbon Kita" unduh disini

- Modul Tema Kearifan Lokal "Eksplorasi Empon-empon" unduh disini

- Modul Kewirausahaan "Wira Bertanggung Jawab" unduh disini

- Modul Bhinneka Tunggal ika "Konflik Bikin Dewasa" unduh disini

- Modul Berekayasa dan Teknologi Membangun NKRI "Konten yMedia Berfaedah" unduh disini

- Modul Bangunlah Jiwa dan Raganya "Dari dan untuk Saya" unduh disini


Contoh Modul P5 Fase E (untuk SMA Kelas X)

- Modul Kearifan Lokal "Menelusur Warisan Masa Lampau" unduh disini

- Modul Gaya Hidup Berkelanjutan "Jejak Karbon" unduh disini

- Contoh Modul Bhinneka Tunggal Ika "Menuju Masyarakat Inklusif" unduh disini

- Contoh Modul Tema Suara Demokrasi "Suaraku Ekpresiku" unduh disini

- Contoh Modul Berekayasa danberteknologi "Merancang Simulasi Digital" unduh disini


Untuk materi pendukung silahkan unduh pada link berikut

Materi Pendukung Pembelajaran Projek Profil Fase-A 

Video Pembelajaran Modul P5 " Makananku Budayaku" UNDUH DISINI


Materi Pendukung Pembelajaran Projek Profil Fase-B 

- video pembelajaran Modul P5 "Budidaya Tanaman TOGA dan Sayur" UNDUH DISINI

- video pembelajaran Modul P5 "Kurang Plastik Hidup Asyik" UNDUH DISINI

- video pembelajaran Modul P5 "Cerdik Mengolah Sampah Plastik" UNDUH DISINI

- video Pembelajaran Modul P5 "Asyiknya Berkebun Sayur" UNDUH DISINI

- Video Pembelajaran Modul P5 "Belajar Menabung Sejak Kecil" UNDUH DISINI


Materi Pendukung/ Video Pembelajaran Projek Profil Fase-E 

Pembelajaran Modul P5 "Menuju Masyarakat Inklusif" Tema Bhinneka Tunggal Ika UNDUH DISINI

Pembelajaran Modul P5 "Menelusur Warisan Masa Lampau" Tema Kearifan Lokal UNDUH DISINI


SOAL SUMATIF KELAS 4 MATEMATIKA KURIKULUM MERDEKA

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 1 "Bilangan Cacah Besar" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 2 "Pembagian" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 3 "Berpikir Cara Berhitung" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 4 "Sudut" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 5 "Pembagian Bil 1 Angka" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 6 "Segi Empat" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 7 "Pembagian Bil 2 Angka" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 8 "Diagram Garis" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 9 "Angka Pembulatan" UNDUH DISINI

- Soal Penilaian Sumatif/ UH Bab 10 "Sempoa Jepang" UNDUH DISINI


 

Posting Komentar untuk "Modul 1.2 Nilai-nilai dan Peran Guru Penggerak, Paradigma dan Visi GP"